Placeholder canvas

Anda Ingin Membuat Website? Simak Biaya Buat Website Berikut!

Website telah menjadi salah satu media untuk melakukan promosi terbaik. Informasi yang ditampilkan bisa ditayangkan selama 24 jam sehari selama 7 minggu secara terus menerus. Tujuan adanya website yaitu untuk mengkonversi pengunjung website menjadi pembeli. Pembuatan website juga memerlukan harga website yang harus dipenuhi

Harga bikin website tersebut meliputi pembelian nama domain, penyewaan web hosting, perancangan desain dan layout, pengembangan konten website, hingga pembuatan content. Setiap tahap pembuatan website tersebut memiliki biaya masing-masing dan tidak menutup kemungkinan jika Anda membuatnya sendiri. Untuk lebih jelasnya simak biaya pembuatan website berikut.

Elemen yang Dibutuhkan untuk Biaya Buat Website


Team

Untuk pembuatan website, dibutuhkan beberapa orang seperti project manager, technical analysis, web designer, web developer – front end, web developer – back end, dan content writer. Semakin banyaknya orang terlibat dalam pembuatan website, maka harga website juga akan meningkat.

Pengetahuan dan Pengalaman

Seorang pembuat website yang memiliki pengetahuan dan pengalaman lebih banyak dan luas, tentunya akan menghasilkan website yang berkualitas. Meskipun orang yang berpengalaman biasanya mematok dengan harga bikin website yang lebih tinggi, namun hasil yang didapat juga akan lebih baik dan berkualitas.

Freelance Vs Corporate

Apakah pernah Anda mencoba membandingkan website yang dibuat oleh seorang freelancer ataukah dibuat oleh sebuah perusahaan? Seorang pembuat website freelancer biasanya mematok dengan biaya buat website ekonomis, tidak seperti sebuah perusahaan yang memiliki beban biaya.

Seorang freelancer penyedia layanan pembuat website memilih tidak terikat oleh perusahaan karena biasanya mereka tidak mau dibebani oleh peraturan-peraturan tertentu.

Teknologi

Teknologi yang digunakan untuk pembuatan website terus saja berkembang. Untuk menggunakan teknologi terbaru, diperlukan juga pengetahuan dan pengalaman dari team. Seberapa mampukah team dalam mengaplikasikan teknologi tersebut dalam membuat website. Jasa pembuat website terbaik pasti menggunakan teknologi baru dan tentunya akan sebanding dengan harga website yang dikeluarkan.

Complexity

Harga bikin website yang paling berpengaruh yaitu seperti apa website yang ingin dibuat. Untuk bagian complexity ini biasanya yang paling membutuhkan banyak orang untuk melakukan pengembangan. Semakin banyak orang, maka semakin banyak pula ide yang dikeluarkan sehingga website yang dibuat juga akan lebih menarik dan berkualitas.

Team & Support

Support juga termasuk salah satu bagian penting dalam pembuatan website. Seberapa mudah klien dihubungi jika ada keperluan mendadak dan penting, juga merupakan hal yang perlu diperhatikan.

Biaya Buat Website

Biaya untuk pembuatan website biasanya akan sebanding dengan jumlah usaha yang dikeluarkan dalam pembuatannya. Rata-rata dalam pembuatan website membutuhkan waktu kurang lebih sekitar 1 hingga 2 bulan. Jika Anda ingin membuat website dalam waktu singkat, Anda harus tau website seperti apa yang ingin dibuat.

Sebelum membuat website untuk keperluan usaha maupun bisnis, sebaiknya ketahui terlebih dahulu tujuan Anda memiliki website. Anda juga bisa menghubungi website Onero Solution jika ingin mengetahui harga website yang sesuai. Onero Solution menyediakan jasa pembuatan website untuk company profile, e-commerce, mobile apps, aplikasi custom, digital marketing, maintenance website, maupun SEO.

Don't forget to share this post!

Related Insights